ASEAN

ASEAN - Hallo semuanya Pembaca Berita, Pada postingan berita kali ini yang berjudul ASEAN, telah di posting di blog ini dengan lengkap dari awal lagi sampai akhir. mudah-mudahan berita ini dapat membantu anda semuanya. Baiklah, ini dia berita terbaru nya.

Judul Posting : ASEAN
Link : ASEAN
ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) adalah perkumpulan negara-negara Asia Tenggara, organisasi ini didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok Thailand. ASEAN didirikan oleh lima negara yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura dan Thailand, kelima negara ini membuat sebuah kesepakatan untuk bekerja sama, kesepakatan ini disebut dengan Deklarasi Bangkok.



Deklarasi Bangkok ditandatangani oleh lima menteri luar negeri negara-negara pendirinya, mereka adalah :
1.        Adam Malik dari Indonesia
2.        Narciso R. Ramos dari Filipina
3.        Tun Abdul Razak dari Malaysia
4.        S. Rajaratman dari Singapura
5.        Thanat Khoman dari Thailand

Waktu itu belum semua negara di Asia Tenggara tergabung dengan ASEAN.
1.        Brunei Darussalam bergabung tanggal 8 Januari 1984
2.        Vietnam bergabung tanggal 28 Juli 1995
3.        Laos bergabung tanggal 23 Juli 1997
4.        Myanmar bergabung tanggal 23 Juli 1997
5.        Kamboja bergabung tanggal 30 April 1999


Demikianlah Info postingan berita ASEAN

terbaru yang sangat heboh ini ASEAN, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian info artikel kali ini.

Anda sedang membaca posting tentang ASEAN dan berita ini url permalinknya adalah https://nyimakpelajaran.blogspot.com/2016/10/asean.html Semoga info lowongan ini bisa bermanfaat.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "ASEAN"

Posting Komentar